Selasa, 08 Oktober 2013

Proses layanan referensi

dosen: ibu Saleha Rodiah


Proses layanan referensi
Standar dan pengukuran

  • ·         Standar minimum layanan referens seharusnya dapat diukur secara kualitatif dan kuantitatif

  • ·         Kriteria dasar yang penting dari beberapa hasil penelitian menyebutkan bahwa bukan segi kuantitatif yang diupayakan, namun tingkat kualitas layanan.

  • ·         Hasilnya: pertama, pustakawan referens bisa menunjukkan kinerja berkaitan dengan dokumen yang mendekati standar layanan.

Tujuan dan misi organisasi

  • ·         Adanya kebijakan dalam bentuk tertulis sebagai panduan yang merekomendasikan kode layanan terbitan dan tujuannya serta kebijakan seleksi

  • ·         Beberapa institusi menempatkan tujuannya pada departemen-departemen tersendiri

Kebijakan mengacu pada pertimbangan:

  • ·         Pernyataan tujuan, termasuk perpustakaan dan sistem secara keseluruhan

  • ·         Mendefinisikan lingkup strategi

  • ·         Menggunakan anaisis waktu sekarang dalam proses referensi

  • ·         Pertimbangan biaya, SDM dan seluruh tujuan perpustakaan untuk kegiatan di masa mendatang

  • ·         Lakukan evaluasi pertumbuhan untuk capaian waktu ke depan dan tekanan pada strategi yang umum dan khusus

Penilaian layanan referens

  • ·         Analisis statistik: untuk yang tidak percaya

  • ·         Analisis statistik: untuk yang percaya

  • ·         Manakah yang tepat

Tipe-tipe evaluasi

  • ·         Wawancara
  • ·         Pengamatan langsung
  • ·         Angket
  • ·         Studi kasus
  • ·         Uji pertanyaan
  • ·         Survei perpustakaan

Wawancara terstruktur:

  • ·         Format
  • ·         Wawancara terbuka
  • ·         Wawancara mendalam(dept interview)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar